Baca Juga
Umumnya sebuah smartphone tentu dibekali dengan berbagai macam fitur.
Kemajuan teknologi seperti saat ini tentu membuat berbagai produk smartphone dilengkapi dengan berbagai hal.
Baik itu prosesor yang berkelas, kapasitas memori besar, kemampuan kamera yang canggih, bahkan daya tahan ponsel pun semakin diperhatikan.
Salah satunya adalah produk bernama AGM X1 ini.
Masih banyak produk lain yang memiliki ketangguhan layaknya smartphone AGM X1 ini.
Namun sepertinya berbagai macam produk lain belum bisa mengalahkan kemampuan dari ponsel ini.
Kualitas ketangguhan smartphone sudah pasti sering kita melihatnya dengan cara pengujian dari ketinggian, dengan cara dijatuhkan.
Saat dijatuhkan dari ketinggian 1,5 meter kebanyakan ponsel akan mengalami kerusakan bahkan layar yang retak, namun berbeda dengan smartphone yang satu ini.
Dijatuhkan dari ketinggian orang dewasa berdiri pun ponsel ini tak mengalami sedikit luka.
Hingga akhirnya AGM X1 ini dijatuhkan secara bebas dari ketinggian drone yang sedang mengudara.
Seperti terlihat dari video milik akun YouTube iGyaan, smartphone AGM X1 ini dijatuhkan dari ketinggian.
Menariknya,ponsel yang pada saat dijatuhkan sedang melakukan rekaman ini bahkan hingga terjatuh masih aktif merekam.
Ponsel ini pun hanya mengalami sedikit kerusakan pada bagian bodinya meski terjatuh di sekitar bebatuan.
Ketangguhan ponsel ini tentu saja berkat bodi terbuat dari rubber dan juga frame dari bahan titanium.
Penasaran seperti apa tangguhnya AGM X1?
Tangguh!! Handphone Ini Di Jatuhkan Dari Ketinggian Orang Dewasa Masih Selamat, Lalu Di jatuhkan Dari dari Ketinggian Gedung Pencakar Langit Menggunakan Drone Ini Yang Terjadi... Menakjubkan
4/
5
Oleh
Unknown